Cara Setting Blogspot Ke Tampilan Mobile Secara Otomatis - Ada beberapa teman saya yang mengeluh karena katanya blog ini terlalu berat di akses via ponsel/mobile. Sebenarnya dari dulu saya sudah ingin mensetting tampilan blog saya agar ketika dibuka via ponsel maka akan otomatis beralih ke tampilan mobile. Tapi saya masih mikir-mikir, alasannya karena tampilan mobile tidak menampilkan widget yang kita pasang di blog.
Namun setelah saya coba sendiri mengaksesnya via mobile saya juga merasakan betapa beratnya blog ini di akses via mobile. Padahal templatenya saya edit seringan dan seoptimal mungkin. Akhirnya saya mencoba meredirect blog ini ke tampilan mobile secara otomatis. Tapi saya tidak menjamin settingan ini saya terapkan selamanya karena vitur blogspot mobila masih sangat sederhana.
Bagi sobat blogger yang ingin menerapkan redirect otomatis ke tampilan mobile silahkan ikuti langkah berikut :
Pertama buka blogspot dari halaman ini : http://draft.blogger.com/ (halaman ini khusus mengintip fitur-fitur blogger versi beta)
Setelah itu klik menu Pengaturan » Email & Selular
Pada halaman ini akan ada opsi untuk menampilkan template seluler.
Silahkan pilih Ya, Pada perangkat seluler, tampilkan versi seluler template saya.
Dan jangan lupa klik Simpan Perubahan.
Setelah pengaturan ini blog anda sudah dapat di akses melalui mobile dengan menggunakan URL : http://www.namabloganda.com/?m=1
Contoh : http://nexeel.blogspot.com/?m=1
Tapi apabila blog anda diakses melalui URL http://www.namabloganda.com tampilannya masih standard (versi web) walaupun diakses melalui mobile.
Untuk meredirect secara otomatis blog anda ke tampilan mobile walaupun diakses melalui URL standard maka gunaka kode dibawah ini :
Namun setelah saya coba sendiri mengaksesnya via mobile saya juga merasakan betapa beratnya blog ini di akses via mobile. Padahal templatenya saya edit seringan dan seoptimal mungkin. Akhirnya saya mencoba meredirect blog ini ke tampilan mobile secara otomatis. Tapi saya tidak menjamin settingan ini saya terapkan selamanya karena vitur blogspot mobila masih sangat sederhana.
Bagi sobat blogger yang ingin menerapkan redirect otomatis ke tampilan mobile silahkan ikuti langkah berikut :
Pertama buka blogspot dari halaman ini : http://draft.blogger.com/ (halaman ini khusus mengintip fitur-fitur blogger versi beta)
Setelah itu klik menu Pengaturan » Email & Selular
Pada halaman ini akan ada opsi untuk menampilkan template seluler.
Silahkan pilih Ya, Pada perangkat seluler, tampilkan versi seluler template saya.
Dan jangan lupa klik Simpan Perubahan.
Setelah pengaturan ini blog anda sudah dapat di akses melalui mobile dengan menggunakan URL : http://www.namabloganda.com/?m=1
Contoh : http://nexeel.blogspot.com/?m=1
Tapi apabila blog anda diakses melalui URL http://www.namabloganda.com tampilannya masih standard (versi web) walaupun diakses melalui mobile.
Untuk meredirect secara otomatis blog anda ke tampilan mobile walaupun diakses melalui URL standard maka gunaka kode dibawah ini :
- <script type='text/javascript'>(function(a,b){if(/android|avantgo|blackberry|blazer|compal|elaine|fennec|hiptop|ip(hone|od)|iris|kindle|lge |maemo|midp|mmp|mobile|o2|opera m(ob|in)i|palm( os)?|p(ixi|re)\/|plucker|pocket|psp|smartphone|symbian|treo|up\.(browser|link)|vodafone|wap|windows ce; (iemobile|ppc)|xiino/i.test(a)||/1207|6310|6590|3gso|4thp|50[1-6]i|770s|802s|a wa|abac|ac(er|oo|s\-)|ai(ko|rn)|al(av|ca|co)|amoi|an(ex|ny|yw)|aptu|ar(ch|go)|as(te|us)|attw|au(di|\-m|r |s )|avan|be(ck|ll|nq)|bi(lb|rd)|bl(ac|az)|br(e|v)w|bumb|bw\-(n|u)|c55\/|capi|ccwa|cdm\-|cell|chtm|cldc|cmd\-|co(mp|nd)|craw|da(it|ll|ng)|dbte|dc\-s|devi|dica|dmob|do(c|p)o|ds(12|\-d)|el(49|ai)|em(l2|ul)|er(ic|k0)|esl8|ez([4-7]0|os|wa|ze)|fetc|fly(\-|_)|g1 u|g560|gene|gf\-5|g\-mo|go(\.w|od)|gr(ad|un)|haie|hcit|hd\-(m|p|t)|hei\-|hi(pt|ta)|hp( i|ip)|hs\-c|ht(c(\-| |_|a|g|p|s|t)|tp)|hu(aw|tc)|i\-(20|go|ma)|i230|iac( |\-|\/)|ibro|idea|ig01|ikom|im1k|inno|ipaq|iris|ja(t|v)a|jbro|jemu|jigs|kddi|keji|kgt( |\/)|klon|kpt |kwc\-|kyo(c|k)|le(no|xi)|lg( g|\/(k|l|u)|50|54|e\-|e\/|\-[a-w])|libw|lynx|m1\-w|m3ga|m50\/|ma(te|ui|xo)|mc(01|21|ca)|m\-cr|me(di|rc|ri)|mi(o8|oa|ts)|mmef|mo(01|02|bi|de|do|t(\-| |o|v)|zz)|mt(50|p1|v )|mwbp|mywa|n10[0-2]|n20[2-3]|n30(0|2)|n50(0|2|5)|n7(0(0|1)|10)|ne((c|m)\-|on|tf|wf|wg|wt)|nok(6|i)|nzph|o2im|op(ti|wv)|oran|owg1|p800|pan(a|d|t)|pdxg|pg(13|\-([1-8]|c))|phil|pire|pl(ay|uc)|pn\-2|po(ck|rt|se)|prox|psio|pt\-g|qa\-a|qc(07|12|21|32|60|\-[2-7]|i\-)|qtek|r380|r600|raks|rim9|ro(ve|zo)|s55\/|sa(ge|ma|mm|ms|ny|va)|sc(01|h\-|oo|p\-)|sdk\/|se(c(\-|0|1)|47|mc|nd|ri)|sgh\-|shar|sie(\-|m)|sk\-0|sl(45|id)|sm(al|ar|b3|it|t5)|so(ft|ny)|sp(01|h\-|v\-|v )|sy(01|mb)|t2(18|50)|t6(00|10|18)|ta(gt|lk)|tcl\-|tdg\-|tel(i|m)|tim\-|t\-mo|to(pl|sh)|ts(70|m\-|m3|m5)|tx\-9|up(\.b|g1|si)|utst|v400|v750|veri|vi(rg|te)|vk(40|5[0-3]|\-v)|vm40|voda|vulc|vx(52|53|60|61|70|80|81|83|85|98)|w3c(\-| )|webc|whit|wi(g |nc|nw)|wmlb|wonu|x700|xda(\-|2|g)|yas\-|your|zeto|zte\-/i.test(a.substr(0,4)))window.location=b})(navigator.userAgent||navigator.vendor||window.opera,'http://yourblogspot.com/?m=1');</script>
Copy kode diatas (ganti tulisan warna merah dengan nama blog anda) lalu paste sebelum kode ini </head>
Setelah itu klik Simpan Temlate
Sekarang blog anda akan otomatis di redirect ke tampilan mobile apabila dibuka melalui browser ponsel seperi operamini.
thanks alot.
BalasHapusit's work